Untuk saat ini, sample set per-beatmap dan per-skin dapat diimplementasikan.
Berikut ini adalah nama file yang dapat diubah.
normal-hitnormal
normal-hitwhistle
normal-hitfinish
normal-hitclap
Tiga sampel berikut adalah tambahan, artinya ketika Anda menekan whistle Anda akan mendapatkan hitnormal + hitwhistle.
normal-sliderslide
(loops)normal-sliderwhistle
(loops)normal-slidertick
soft-hitnormal
soft-hitwhistle
soft-hitfinish
soft-hitclap
Tiga sampel berikut adalah tambahan, artinya ketika Anda menekan whistle Anda akan mendapatkan hitnormal + hitwhistle.
soft-sliderslide
(loops)soft-sliderwhistle
(loops)soft-slidertick
drum-hitnormal
drum-hitwhistle
drum-hitfinish
drum-hitclap
Tiga sampel berikut adalah tambahan, artinya ketika Anda menekan whistle Anda akan mendapatkan hitnormal + hitwhistle.
drum-sliderslide
(loops)drum-sliderwhistle
(loops)drum-slidertick
spinnerspin
(suara ini pitch-shifted ketika spinner meningkat. Mulai dari ~500hz ke 80000hz dimana original sampel adalah 44100hz)spinnerbonus
(ding).wav
digunakan untuk semua hitsound karena latency yang rendah untuk memicu dan kompabilitas loop.
.wav
atau .mp3
, tapi perhatikan hal berikut: file .wav
adalah pilihan yg terbaik, karena file .mp3
terkadang membuat loop salah dan celah antara loop terasa pendek (0 - 20ms).normal-
atau soft-
pada awal file.Lihat juga: