Menjelang berakhirnya tahun 2011 ini, gw telah merangkum kejadian-kejadian penting di jagad osu! Indonesia selama tahun 2011. Gw buat thread ini karena gw belum melihat adanya thread sejenis di sub-forum lainnya, selain itu, juga untuk mengenang kejayaan-kejayaan yang terjadi di tahun 2011 (:
Selama tahun 2011 ini, banyak terjadi perubahan dalam permainan ini - yang secara tidak langsung turut mempengaruhi pemain-pemain Indonesia. Mulai dari diadakannya osu! World Cup sampai kisah cinta osu!, secara tidak langsung basis komunitas Indonesia di osu! semakin berkembang menuju arah yang positif. Makin banyak pula mapper Indonesia mencoba peruntungan, dan tak sedikit pula yang menuai hasil.
~ Januari ~
SPOILER
3 - Map Rankage : ClariS - Irony (TV Size) (Hakeru Prismriver)
7 - Diumumkannya map YUI - Sea (VanMoNky) sebagai salah satu dari 50 map terbaik 2010
12 - Mulainya hiatus proyek "Indonesia Mappers' Marathon Project"
24 - Diresmikannya sub-forum khusus Bahasa Indonesia
27 - Diangkatnya -SiN- sebagai moderator sub-forum Bahasa Indonesia
7 - Diumumkannya map YUI - Sea (VanMoNky) sebagai salah satu dari 50 map terbaik 2010
12 - Mulainya hiatus proyek "Indonesia Mappers' Marathon Project"
24 - Diresmikannya sub-forum khusus Bahasa Indonesia
27 - Diangkatnya -SiN- sebagai moderator sub-forum Bahasa Indonesia
~ Februari ~
SPOILER
4 - Map Rankage : Namikawa Daisuke - The Delicious Tomato Song (Sallad4Ever)
4 - Map Rankage : One Draft - Wonderful Days (TV Size) (Sallad4Ever)
5 - Diluncurkannya video "osu! - Indonesian Players' Replays Selection"
12 - Dilaksanakannya event osu! Indonesia Team Gathering #2 di Food Louver Grand Indonesia, Jakarta
19 - Map Rankage : NicoNicoDouga - VS RitsuMioDerere (Leorda)
25 - Digelarnya pertandingan osu! World Cup antara Indonesia (Hakeru Prismriver/awesomewithin/Rasyad95/intermu) vs Jepang, hasil akhir Indonesia 0 - 2 Jepang
4 - Map Rankage : One Draft - Wonderful Days (TV Size) (Sallad4Ever)
5 - Diluncurkannya video "osu! - Indonesian Players' Replays Selection"
12 - Dilaksanakannya event osu! Indonesia Team Gathering #2 di Food Louver Grand Indonesia, Jakarta
19 - Map Rankage : NicoNicoDouga - VS RitsuMioDerere (Leorda)
25 - Digelarnya pertandingan osu! World Cup antara Indonesia (Hakeru Prismriver/awesomewithin/Rasyad95/intermu) vs Jepang, hasil akhir Indonesia 0 - 2 Jepang
~ Maret ~
SPOILER
8 - Diluncurkannya wacana penggantian nama channel #malay menjadi #indonesian
~ April ~
SPOILER
7 - Map Rankage : DOES - Shura (TV Size) (Sallad4Ever)
10 - Map Rankage : Planetboom - SuperSonic (Arusha Shuna)
16 - Dibentuknya channel YouTube osuIndonesia
19 - Map Approval - EastNewSound - Hana wa Gensou no Hate Ni (Full Ver.) (Indonesian Mappers Collab #2 | Leorda/ayey/Nivalis/Sallad4Ever/-SiN-/- Peaceful Melody -/Ain053/awell/Hakeru Prismriver/hitmantutor)
10 - Map Rankage : Planetboom - SuperSonic (Arusha Shuna)
16 - Dibentuknya channel YouTube osuIndonesia
19 - Map Approval - EastNewSound - Hana wa Gensou no Hate Ni (Full Ver.) (Indonesian Mappers Collab #2 | Leorda/ayey/Nivalis/Sallad4Ever/-SiN-/- Peaceful Melody -/Ain053/awell/Hakeru Prismriver/hitmantutor)
~ Mei ~
SPOILER
7 - Map Rankage : ALiCE'S EMOTiON - Kuro (Leorda)
9 - Selesainya terjemahan Bahasa Indonesia untuk ptransl (li.ppy.sh)
22 - Dibentuknya like page osu! Indonesia Team di Facebook
24 - Map Rankage : Piko - Sakurane (TV Size) (Sallad4Ever)
25 - Diluncurkannya video "osu! - Indonesian Players' Replays Selection 2"
27 - Digelarnya International Friendly Match antara Turki vs Indonesia (Nivalis/Moncexmon/dNextGen/gatitoneku), hasil akhir : Turki 1 - 6 Indonesia
9 - Selesainya terjemahan Bahasa Indonesia untuk ptransl (li.ppy.sh)
22 - Dibentuknya like page osu! Indonesia Team di Facebook
24 - Map Rankage : Piko - Sakurane (TV Size) (Sallad4Ever)
25 - Diluncurkannya video "osu! - Indonesian Players' Replays Selection 2"
27 - Digelarnya International Friendly Match antara Turki vs Indonesia (Nivalis/Moncexmon/dNextGen/gatitoneku), hasil akhir : Turki 1 - 6 Indonesia
~ Juni ~
SPOILER
6 - Perencanaan event osu! Indonesia Gathering #3 oleh little_fish3011, meskipun pada akhirnya dibatalkan
25 - Map Approval : Ceui - Seisen Spectale (Indonesian Mappers Collab #2 | Arusha Shuna/Sallad4Ever/Nivalis + VanMoNky
25 - Map Approval : Ceui - Seisen Spectale (Indonesian Mappers Collab #2 | Arusha Shuna/Sallad4Ever/Nivalis + VanMoNky
~ Juli ~
SPOILER
8 - Map Rankage : Hundred Percent Free - Hello Mr. my yesterday (Nivalis)
17 - Map Rankage : Conagusuri - Hypno Apple!! (Leorda)
17 - Map Rankage : Conagusuri - Hypno Apple!! (Leorda)
~ Agustus ~
SPOILER
8 - Map Rankage : Liz Triangle x Like a Rabbit - Moonlight Step (Leorda)
30 - Diberlakukannya aturan resmi sub-forum Bahasa Indonesia
30 - Diluncurkannya versi final dari peta persebaran pemain osu! Indonesia
30 - Diberlakukannya aturan resmi sub-forum Bahasa Indonesia
30 - Diluncurkannya versi final dari peta persebaran pemain osu! Indonesia
~ September ~
SPOILER
30 - Sallad4Ever resmi diangkat sebagai anggota MAT
~ Oktober ~
SPOILER
1 - Dibukanya modding queue gabungan modder Indonesia : Mini Maya Modding Queue
2 - Map Rankage : Shihoko Hirata - Pursuing My True Self (Sallad4Ever)
8 - Dimulainya osu! Indonesia Tournament #1
13 - Map Rankage : Silver Forest - (9) Destiny ~ Ever Lasting Turn of Cirno (Leorda)
25 - Map Rankage : Sonitus Vir feat. N. Sato - Grazing Gazelle Under The Moon (Nivalis)
30 - Dibentuknya Indonesian Beatmapper Club!! [IBC] oleh Leorda/Miya
2 - Map Rankage : Shihoko Hirata - Pursuing My True Self (Sallad4Ever)
8 - Dimulainya osu! Indonesia Tournament #1
13 - Map Rankage : Silver Forest - (9) Destiny ~ Ever Lasting Turn of Cirno (Leorda)
25 - Map Rankage : Sonitus Vir feat. N. Sato - Grazing Gazelle Under The Moon (Nivalis)
30 - Dibentuknya Indonesian Beatmapper Club!! [IBC] oleh Leorda/Miya
~ November ~
SPOILER
5 - Keikutsertaan pertama tim CtB Indonesia (Lady Vamps, r3yn41d0, -Newbie-, Ableh_ZZZ) dalam Catch The Beat World Cup
12 - Keikutsertaan pertama tim CtB Indonesia2 (Yumi14, Aerorange, Varri Naufalb, Devil_Cosmo) dalam Catch The Beat World Cup
14 - Awal dari kisah romansa osu!, WildeVonSnake + Moncexmon
16 - gatitoneku menjadi #1 Indonesia (osu! Standard), menggeser kedudukan intermu
19 - Keikutsertaan pertama tim Indonesia (Hakeru Prismriver/awell/xeqta/dNextGen/gatitoneku/awesomewithin) dalam osu! World Cup #2
12 - Keikutsertaan pertama tim CtB Indonesia2 (Yumi14, Aerorange, Varri Naufalb, Devil_Cosmo) dalam Catch The Beat World Cup
14 - Awal dari kisah romansa osu!, WildeVonSnake + Moncexmon
16 - gatitoneku menjadi #1 Indonesia (osu! Standard), menggeser kedudukan intermu
19 - Keikutsertaan pertama tim Indonesia (Hakeru Prismriver/awell/xeqta/dNextGen/gatitoneku/awesomewithin) dalam osu! World Cup #2
~ Desember ~
SPOILER
15 - Map Rankage : Kuroki Meisa - Wired Life (TV Size) (Yasora-chan)
18 - Leorda menjadi orang Indonesia pertama sepanjang sejarah yang berhasil menembus batas 1000 kudosu
19 - Map Rankage : Kagamine Rin - Jutenija (Arusha Shuna)
20 - Map Rankage : Sakakibara Yui - Nyanderful! (TV Size) (Maya-kira)
29 - Map Rankage : Tanizawa Tomofumi - Kimi ni Todoke (TV Size) (Miya)
18 - Leorda menjadi orang Indonesia pertama sepanjang sejarah yang berhasil menembus batas 1000 kudosu
19 - Map Rankage : Kagamine Rin - Jutenija (Arusha Shuna)
20 - Map Rankage : Sakakibara Yui - Nyanderful! (TV Size) (Maya-kira)
29 - Map Rankage : Tanizawa Tomofumi - Kimi ni Todoke (TV Size) (Miya)
Demikianlah kurang lebih gambaran apa yang terjadi selama tahun 2011. Besar harapan agar pada tahun-tahun mendatang muncul lebih banyak pemain dan mapper pro dari Indonesia.
PS : Niva = Cuvelia di IRC