Format berkas | Tipe MIME | Penggunaan |
---|---|---|
.osz | x-osu-beatmap-archive |
Arsip beatmap osu! |
.osk | x-osu-skin-archive |
Arsip skin osu! |
.osu | x-osu-beatmap |
Tingkat kesulitan osu! |
.osb | x-osu-storyboard |
Storyboard osu! |
.osr | x-osu-replay |
Tayangan ulang osu! |
.osz
dan .osk
merupakan berkas arsip yang masing-masing memuat data beatmap dan skin. Konten yang terkandung di dalam kedua berkas ini akan secara otomatis diekstrak oleh osu! pada saat berkas dibuka:
.osz
akan diekstrak ke folder Songs
.osk
akan diesktrak ke folder Skins
Agar hasil karyamu dapat disebarluaskan kepada pengguna lain, penting bagimu untuk mengetahui bagaimana caranya untuk membuat arsip skin atau beatmap yang dapat dikenali oleh osu!.
Add to archive...
(atau lakukan hal yang sama dari aplikasi pengarsip yang kamu gunakan secara langsung)..zip
menjadi .osz
(atau .osk
apabila kamu mengarsipkan skin).Untuk menguji berkas arsip yang kamu buat, salin berkas tersebut dan buka melalui osu!.
Untuk menghasilkan arsip beatmap:
.osz
akan dihasilkan pada folder Exports
yang terdapat di dalam folder instalasi osu!.Untuk menghasilkan arsip skin:
Open Skin Folder
pada menu pengaturan osu!.Pilih Skin
.Ekspor Sebagai .osk
..osk
akan dihasilkan pada folder Exports
yang terdapat di dalam folder instalasi osu!.